POLRI  

Polsek Tabang Gelar Bhakti Sosial, Bagikan Sembako Kepada Warga Terdampak Covid-19

Polsek Tabang Gelar Bhakti Sosial, Bagikan Sembako Kepada Warga Terdampak Covid-19

KUKAR,targethukum.com

Polsek Tabang menggelar bhakti sosial berupa penyaluran sembako untuk warga kurang mampu di desa yang ada di Kecamatan Tabang, , Rabu (26/8/2020).

Kapolsek Tabang Iptu Marten Luter mengatakan, penyaluran sembako untuk warga kurang mampu terdampak Covid-19. “Kegiatan ini merupakan bentuk kepudulian Polsek tabang dalam rangka meringankan beban masyarakat di tengah situasi yang di landa virus Corona,” ujarnya.

Kesempatan itu, Kapolsek mengharapkan kepada masyarakat agar tetap tenang dalam menyikapi pandemi Covid-19, dan selalu berprilaku hidup sehat, serta senantiasa menggikuti anjuran pemerintah terkait protokol kesehatan.

“Bhakti sosial ini di harapkan dapat memupuk hubungan silaturrahmi yang baik antara masyarakat dengan Polri,” pungkasnhya.

Red

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *