Jakarta,Targethukum.com-Lada merupakan rempah-rempah yang sejak jaman penjajahan menjadi salah satu alasan bagi negara lain untuk menguasai negara lain yang untuk diambil hasil rempahnya.Oleh sebab itu banyak negara – negara penghasilan rempah menjadi target untuk diekspansi dan dikuasai.Dari sejarah tanaman lada yang sangat fenomenal terebut yang mendorong Alin wanita asal Pontianak Kalimantan Barat memutuskan untuk menekuni bisnis komoditi lada ini.Bermula Alin menggunakan lada ini sebagai obat covid karena ternyata lada merupakan anti oksidan yang sangat baik untuk obat covid tersebut.Dengan modal 1 kg biji lada yang kemudian digiling halus menjadi bubuk/tepung lada dan kemudian di kemas dalam botol dan di beri label/brand sebagai produk yang dibutuhkan oleh seluruh masyarakat sebagai bumbu masakan.
Menurut Alin dengan modal 1 kg yang setelah haluskan menjadi bubuk/tepung lada menghasilkan 700gram.Dari 700gram tersebut kemudian dikemas dengan ukuran 100gram per botol untuk di jual kepada masyarakat menjadi produk konsumsi sehari-hari.
“Saat ini produk yang saya buat ini sudah saya dipasarkan dan saya menjadi pemasok tetap lada bubuk di alfamart dan indomaret dan swalayan lainya se kota Pontianak jadi saya sudah punya pasar yang tetap” Ujarnya. (27/11).
Alin menambahkan, “dalam waktu dekat ini saya akan ke Korea ke Pasar Busan untuk promosikan produk saya ini disana sedang butuh lada dan semoga dapat menjadi produk ekspor sehingga di dapat diterima serta semakin dikenal bukan saja di Indonesia tapi luar negeri juga , ” Imbuhya.
“Produk lada ini saya beri brand “Rimba Rasa “sebagai merek dagang semoga semakin maju dan bisa dipasarkan dan menjangkau ke seluruh Indonesia juga, ” Tandasnya.
“Jadi jangan takut untuk berbisnis lada karena lada ini sangat dibutuhkan untuk segala keperluan baik, masakan, kosmetik, obat antibiotik dan lain-lain karena cukup menjajikan usaha ini dan bagi yang berminat bisnis lada dan mencari saya bisa hubungi saya di no 081286868375,”Pungkasnya.
(Rudi/red)
Sumber: Alin/lada Rimba Rasa












